Mac OS X  2ATTRcom.apple.quarantine0082;6183422d;The Unarchiver;This resource fork intentionally left blank  Beranda - BPCB Sulawesi Selatan

Balai Pelestarian Cagar Budaya Provinsi Sulawesi Selatan

Salam Budaya!

Selamat datang, terima kasih atas kunjungan Anda di layanan PPID Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Provinsi Sulawesi Selatan. Laman ini merupakan sarana informasi secara daring sebagai wujud dalam memenuhi keterbukaan dan hak informasi publik di Balai Pelestarian Cagar Budaya Provinsi Sulawesi Selatan, sesuai dengan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008.

Klik di sini untuk memperoleh berbagai informasi terkait, Pelindungan, Pengembangan dan Pemanfaatan Cagar Budaya, khususnya di lingkungan wilayah kerja Balai Pelestarian Cagar Budaya Provinsi Sulawesi Selatan.

Jelajah Cagar Budaya melalui Virtual Reality

Leang Leang

Fort Rotterdam

Leang Timpuseng

Leang Bulusipong

Leang Jing

Leang Sumpang Bita

Cagar Budaya Penuh Pesona Sulawesi Selatan

Kunjungi, Lindungi, Lestarikan

Informasi Terkini